Resep TERONG KECAP PEDAS

TERONG KECAP PEDAS

TERONG KECAP PEDAS
4.96
durasi masak 30 Menit
porsi 5 Porsi
Under Review

Tentang Masakan

Terong kecap pedas ini terong ungu yg di goreng ,lalu di tumis kembali dgn bumbu cabai yg khas rasa nya pedas manis dan gurih karena pakai kaldu ayam dan kaldu jamur dari masako

Bahan-Bahan

250gr terong ungu, 10 cabe keriting, 5 butir bawang merah, 3 siung bawang putih, 1 buah tomat, 80 ml air, 1 sdt kaldu jamur masako, 1 sdt garam, 1 sdt kaldu ayam masako, 1 sdt minyak wijen, 1 sdm kecap manis, 2 lembar daun jeruk,

Cara Membuat

1
Langkah 1/3

1.cuci bersih terong ,potong sesuai selera dan

2
Langkah 2/3

2. Blender halus bawang putih,bawang merah ,cabe dan tomat tambah 80ml air.

3
Langkah 3/3

3.Tumis bumbu halus sampai wangi masukan daun jeruk,beri garam, kaldu jamur dan kaldu ayam dari masako juga kecap manis ,terakhir masukan terong aduk sampai terong dan sambal tercampur .masak sesaat ,matikan api dan tambahkan minyak wijen. angkat dan sajikan.

Sudah Mencoba

Bagikan pengalaman saat kamu membuat dan menyantap resep ini, dan dapatkan Umami coins!

Tulis Jurnal Umami

Tantang resep ini

Ajak teman untuk memasak resep ini dengan versi dan keunikannya sendiri.

Challenge Recook