Sendawa
Terimakasih
Ig: la_rhena7 la_rhena #SeptemberSehatDapurUmami

halo kak tanto, terima kasih sudah bertanya di nutri expert. sendawa dan kentut merupakan hal yang normal di pada tubuh kita. sendawa terjadi karena adanya udara di lambung sebagai hasil pencernaan pada makanan. kentut terjadi sebagai tanda bahwa terjadi proses pembusukan/fermentasi makanan yang sudah dicerna dan diserap zat gizinya. saat proses fermentasi akan menghasilkan produk gas yang perlu dikeluarkan. kondisi sendawa dan kentut berbarengan tidak ada masalah yang serius. hal ini bisa terjadi karena proses pembusukan dari makanan yang sebelumnya. selain itu, saat makanan masuk ke dalam sistem pencernaan, alat pencernaan akan saling berkoordinasi dengan sendirinya sehingga, usus akan bekerja kembali dengan memproses makanan dari waktu sebelumnya. semoga menjawab (AM)

Tan Terimakasih NutriExpert 🙏