Diet defisit kalori

Tanya Seputar Gizi
Terjawab
Saat defisit kalori,bila manakan yang dimakan makro nutriennya lebih banyak mengandung lemak daripada protein dan karbohidrat. Apa pengaruhnya pada program diet? Terimakasih
1 Komentar
0
share Share
avatar

nutriexpert Verified Hai Ma, sebelumnya terima kasih atas pertanyaan Mama

Konse diet defisit kalori adalah dengan mengurangi 500 kkal asupan kalori Mama berdasarkan perhitungan kebutuhan kalori harian Mama
Beberapa faktor yang mempengaruhi kebutuhan kalori harian Mama adalah usia, jenis kelamin, berat badan, tinggi badan, faktor aktivitas dan faktor stress
Lalu bagaimana dengan kebutuhan lemak, protein dan karbohidrat?
Kebutuhan lemak sedang yaitu sebesar 25% dari total kebutuhan kalori sehari untuk diet defisit kalori
Kebutuhan protein cukup, yaitu sebesar 15% dari total kebutuhan kalori sehari untuk diet defisit kalori
Sedangkan kebutuhan karbohirat sebesar 65% dari total kebutuhan kalori sehari untuk diet defisit kalori

3 tahun lalu Balas
1