Stunting pada anak

Tanya Seputar Gizi
Terjawab
Apa saja sih penyebab stunting pada anak ? Dan gizi apa yang harus dipenuhi untuk mencegah stunting pada anak ? karena anak saya bb nya 2 bulan ini stuck.. apa dikatakan stunting kalau bb anak gak naik dalam 2 bulan.. semoga dijawab trimakasih
1 Komentar
10
share Share
avatar

NutriExpert Dapur Umami Verified

halo ka ria terima kasih sudah bertanya di nutri expert. penyebab anak stunting adalah asupan gizi yang tidak terpenuhi dalam jangka waktu lama. pencegahannya bisa dengan memberikan makanan bergizi seimbang yang cukup dengan 3x makan utama dan 2x selingan. berikan makanan yang tinggi protein, higienis dan jaga kebersihan lingkungan agar terhindar dari penaykit infeksi. untuk mengetahui stunting atau tidak bisa diperiksa di posyandu terdekat untuk pengukuran tinggi badan berdasarkan usia. smoga mnjawab (AM)

1 tahun lalu Balas
1