Nasi Kebuli

Salah satu makanan timur tengah yang cukup populer di Indonesia. Bumbunya terbuat dari bawang putih, bawang merah, jahe, lada hitam, cengkih, ketumbar, garam, dan beberapa bumbu lainnya. Bumbu tersebut kemudian dimasak bersama kaldu, daging kambing, beras dan santan. Jika sudah setengah matang, tambahkan tomat lalu dimasak sampai matang.
Biasanya untuk penyajian akan ditambahkan acar, kismis dan sambal goreng.

0
share Share