Cah ala dapurumami

Bahan-Bahan
100 gr Jamur Tiram suwir
100 gr Daun Bayam
2 siung bawang putih, iris
3 siung bawang merah, iris
1 buah cabai merah besar, iris
2 gr garam
1 gr Ajinomoto
¼ sdt Lada Bubuk
1 sdm Minyak goreng
50 ml air

Cara Membuat
1.Panaskan minyak goreng, Tumis bawang putih, Bawang merah dan Cabai, aduk hingga harum. Tambahkan Air.

2.Masukan Jamur tiram aduk rata, masak hingga hampir matang

3.Masukan bayam, Tambahkan Garam, AJI NO MOTO® dan Lada bubuk Aduk rata masak sebentar, Angkat dan sajikan.

26 Komentar
12
share Share